Jumat, 10 Februari 2012

KKP Sanata Dharma Angkatan XXII

Selama dua minggu, Mahasiswa Universitas Sanata Dharma Fakultas Ekonomi Kelompok  I melakukan Kuliah Kerja Profesi di KUB Batik Sekar Kedhaton Giriloyo, Wukirsari, Imogiri, Bantul, Yogyakarta.
KKP ini dikembangkan oleh Fakultas Ekonomi dan Program studi di bawahnya. KKP ini merupakan sebagian mata kuliah Fakultas yang dikelompokkan dalam Mata Kuliah Berkehidupan Bersama (MKBB).
Dimaksudkan agar Mahasiswa mampu menghayati ilmu pengetahuan di bidang  ilmu akutansi dan manajemen, serta sebagai wahana pengembangan diri pribadi mahasiswa dalam hal leadership, kerja sama, penghargaan pada orang lain, kejujuran, keadilan, peduli kepada orang lain dan to be men and women for and with others..

Drs. Aloysius Triwanggono, M.S. Saat inspeksi di Lokasi KKP
Yang lebih penting lagi adalah agar mahasiswa mampu mengaplikasikan ilmu di bidang akuntansi serta manajemen untuk menghadapi permasalahan yang ada dalam organisasi tempat KKP dilaksanakan. Di samping itu mahasiswa diharapkan juga mampu merefleksikan diri secara jujur mengenai pengalaman yang diperolehnya, baik di organisasi tempat KKP dilaksanakan maupun di lingkungan masyarakat sekitar KKP. Sehingga organisasi dan masyarakat di sekitar lokasi KKP mendapatkan sumbangan pemikiran maupun tenaga dari peserta KKP, jadi diharapkan akan terjadi sinergi dan saling melengkapi antara ke dua belah pihak.

Foto Kegiatan Mahasiswa KKP USD Angkatan XXII

Makan Seadanya di lokasi KKP
Merasakan Masakan Kampung

Mencoba Pegang sapu

Bersihin Sanggar Batik Sekar Kedhaton

Bersih-bersih Sanggar Batik Sekar Kedhaton

Mendampingi Belajar Anak-anak di lokasi KKP

Mendampingi Belajar Anak-anak di lokasi KKP

Mendampingi Belajar Anak-anak di lokasi KKP

Kerja Bakti
Prkatek Prose pewarnaan Batik

Vian-Ketua Kelompok I KKP USD angkatan XXII

Mencelup kain pada larutan pewarna

Membilas kain setelah dicelup warna

Capek Dweh..

Apik tenan hasile..

Fredy + Hironymus.. Tambahkan larutan Naptol Dap..

Siap Dicelup Pewarna

Praktek lagi..

Dibolak-balik biar rata

Ayo cepaaaaaaaaatt

Apik Hasilnya Ya.. "Sesuatu"...


Pelan-pelan ooom..


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Thank's For You Visit...

Batik Tulis GIRILOYO